HUBUNGAN RIWAYAT KEKURANGAN ENERGI KRONIK (KEK) DAN ANEMIA PADA IBU HAMIL DENGAN KEJADIAN BALITA STUNTING DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS BAYAN KABUPATEN LOMBOK UTARA

DEYS, YUNIAR (2023) HUBUNGAN RIWAYAT KEKURANGAN ENERGI KRONIK (KEK) DAN ANEMIA PADA IBU HAMIL DENGAN KEJADIAN BALITA STUNTING DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS BAYAN KABUPATEN LOMBOK UTARA. undergraduate thesis, Universitas Muhammadiyah Mataram.

[img] Text
COVER-BAB III.pdf

Download (5MB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (323kB) | Request a copy
[img] Text
BAB V-LAMPIRAN.pdf

Download (1MB)
[img] Text (Similarity Check)
Skripsi deys_17 Oktober 2023 ACC.docx.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (986kB) | Request a copy

Abstract

yang dapat ditimbulkan oleh stunting dalam jangka pendek adalah terganggunya perkembangan otak, kecerdasan, gangguan pertumbuhan fisik, dan gangguan metabolisme dalam tubuh. Sedangkan dalam jangka panjang akibat buruk yang dapat ditimbulkan adalah menurunnya kemampuan kognitif dan prestasi belajar, menurunnya kekebalan tubuh. Faktor yang menyebabkan kejadian stunting diantaranya yaitu kekurangan energi kronis (KEK) dan anemia pada ibu hamil, sehingga perlu untuk dilakukan kajian tentang hubungan antara riwayat KEK dan anemia pada ibu hamil dengan kejadian stunting. Tujuan dari penelitian ini dalah untuk mengetahui hubungan riwayat Kekurangan Energi Kronis (KEK) dan anemia pada ibu hamil dengan kejadian stunting di wilayah kerja Puskesmas Bayan Kabupaten Lombok Utara. Metode : Rancangan penelitian yang digunakan pada penelitian ini adalah Case Control dengan pendekatan retrospektif pada 32 orang anak stunting sebagai kelompok kasus dan 32 orang anak tidak stunting sebagai kelompok kontrol, dimana pengambilan sampel dilakukan secara Purposive Sampling. Hasil : Berdasarkan analisis bivariat yang dilakukan untuk hubungan antara Kekurangan Energi Kronis (KEK) dengan kejadian stunting didapatkan p value 0,046 < α 0,05 OR=2,778, sementara itu untuk hubungan antara anemia pada ibu hamil dengan kejadian stunting didapatkan p value 0,031 < α 0,05 OR=3,370. Kesimpulan : Ada hubungan antara Kekurangan Energi Kronik (KEK) dan anemia selama kehamilan dengan kejadian stunting di wilayah kerja Puskesmas Bayan Kabupaten Lombok Utara sehingga perlu adanya upaya penanggulangan stunting dengan memanfaatkan adanya kerjasama lintas sektoral

Item Type: Thesis (undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
Thesis advisorDWI, KARTIKA CAHYANINGTYASnidn0809049401
Thesis advisorINDRIYANI, MAKMUNnidn1104128801
Uncontrolled Keywords: KEK, Anemia, Kehamilan, Stunting
Subjects: 600 Teknologi dan Ilmu Terapan > 616 Penyakit
Divisions: Fakultas Ilmu Kesehatan > S1 Kebidanan
Depositing User: Deys Yuniar
Date Deposited: 18 Jan 2024 02:44
Last Modified: 18 Jan 2024 02:44
URI: http://repository.ummat.ac.id/id/eprint/8301

Actions (login required)

View Item View Item