NURAINI, NURAINI (2022) PERAN KREDIT USAHA RAKYAT (KUR) PADA BANK BRI UNIT KEMPO TERHADAP PERKEMBANGAN USAHA PETANI JAGUNG DI KECAMATAN KEMPO KABUPATEN DOMPU. undergraduate thesis, Universitas Muhammadiyah Mataram.
Text
COVER-BAB III.pdf Download (2MB) |
|
Text
BAB IV.pdf Restricted to Repository staff only Download (357kB) | Request a copy |
|
Text
BAB V-LAMPIRAN.pdf Download (1MB) |
|
Text (Similarity Check)
PLAGIASI NURAINI.pdf Restricted to Repository staff only Download (4MB) | Request a copy |
Abstract
Kredit Usaha Rakyat adalah kredit pembiayaan kepada Usaha Mikro Kecil Menengah Koperasi (UMKM-K) dalam bentuk pemberian modal kerja yang didukung penjamin untuk usaha produktif. Permasalahan dalam penelitian ini adalah bagaimana peran KUR pada Bank BRI Unit Kempo Terhadap Pendapatan Usaha Petani dan bagaimana cara Bank BRI memberikan KUR pada petani jagung. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui peran KUR pada Bank BRI Unit Kempo Terhadap Pendapatan Usaha Petani Jagung dan untuk mengetahui cara Bank BRI memberikan KUR pada petani jagung. Jenis penelitian ini yang digunakan oleh peneliti ialah penelitian deskriptif dengan pendekatan kualitatif karena pokok masalah yang di teliti merupakan suatu proses interaksi antara kepala unit, bagian penyaluran kur dan nasabah/masyarakat. Hasil temuan yang telah di temukan bahwa peran kredit usaha rakyat (kur). adalah untuk menanggulangi serta mengentaskan masalah kemiskinan dan memperluas kesempatan kerja dan bertumbuhnya ekonomi untuk pelaku Usaha Petani. Sedangkan cara Bank Bri Unit Kempo memberikan kur pada petani jagung Calon nasabah akan diberikan pilihan KUR dengan cara berapa kali angsuran berikut bunga dan jumlah nominal pinjaman pokok yang harus dilunasi nantinya. Apabila sudah memutuskan hal tersebut, calon nasabah peminjam bisa langsung ke CS untuk mendaftarkan pengajuan pinjamannya dengan membawa berkas-berkas yang diperlukan. CS akan membuatkan CIF, namun sebelumnya terlebih dahulu CS akan mengecek identitas nasabah untuk menghindari terjadinya pemilihan CIF ganda.
Item Type: | Thesis (undergraduate) | |||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Contributors: |
|
|||||||||
Uncontrolled Keywords: | Peran Kur, Perkembangan Usaha Petani | |||||||||
Subjects: | 300 Ilmu Sosial > 381 Perdagangan 300 Ilmu Sosial > 361 Permasalahan dan Kesejahteraan Sosial |
|||||||||
Divisions: | Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Ilmu Administrasi Bisnis > Laporan Tugas Akhir | |||||||||
Depositing User: | NURAINI NURAINI | |||||||||
Date Deposited: | 16 Mar 2022 08:04 | |||||||||
Last Modified: | 16 Mar 2022 08:04 | |||||||||
URI: | http://repository.ummat.ac.id/id/eprint/4885 |
Actions (login required)
View Item |