PENGARUH KUALITAS PELAYANAN, LOKASI, DAN HARGA TERHADAP MINAT BELI ULANG KONSUMEN PADA KEDAI PANCING Jl. Pemuda No. 14 Gomong Kota Mataram Nusa Tenggara Barat

ANDI, SURATNO (2020) PENGARUH KUALITAS PELAYANAN, LOKASI, DAN HARGA TERHADAP MINAT BELI ULANG KONSUMEN PADA KEDAI PANCING Jl. Pemuda No. 14 Gomong Kota Mataram Nusa Tenggara Barat. undergraduate thesis, Universitas Muhammadiyah Mataram.

[img] Text
SKRIPSI BAB I-III PDF FIKS.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB IV PDF.pdf
Restricted to Registered users only

Download (535kB) | Request a copy
[img] Text
BAB V PDF.pdf

Download (1MB)

Abstract

Tujuan Penelitian ini untuk mengetahui seberapa besar pengaruh kualitas pelayanan, lokasi, dan harga terhadap minat beli ulang konsumen di kedai Pancing. Penelitian ini adalah penelitian kuantitatif. Penentuan sampel menggunakan non-probability sampling dengan teknik insidental sampling. Jumlah sampel adalah 50 responden. Uji instrumen penelitian adalah uji validitas dan riliabilitas, uji normalitas, uji multikolonieritas, dan uji heterokedastisitas. Metode analisis data menggunakan regresi linier bergandadan uji hipotesis dengan menggunakan program SPSS. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa variabel independen yang terdiri dari kualitas pelayanan, lokasi dan harga hanya variabel kualitas pelayanan dan harga yang secara parsial berpengaruh terhadap minat beli ulang konsumen pada kedai pancing, sedangkan variabel lokasi secara parsial tidak berpengaruh terhadap minat beli ulang konsumen pada kedai pancing. Tetapi secara simultan variabel kualitas pelayanaan, lokasi, dan harga berpengaruh positif terhadap minat beli ulang konsumen di kedai pancing.

Item Type: Thesis (undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
Thesis advisorMUHAMMAD, ALInidn0806066801
Thesis advisorSULHAN, HADInidn0813038202
Uncontrolled Keywords: Kualitas Pelayanan, Lokasi, dan Harga, Minat Beli Ulang, Konsumen
Subjects: 300 Ilmu Sosial > 330 Ekonomi
600 Teknologi dan Ilmu Terapan > 650 Manajemen
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Ilmu Administrasi Bisnis > Laporan Tugas Akhir
Depositing User: Mariana Rahmawati
Date Deposited: 05 Oct 2020 04:11
Last Modified: 14 Jun 2021 02:48
URI: http://repository.ummat.ac.id/id/eprint/1458

Actions (login required)

View Item View Item