SHINTA, TRILALA WARBIANTY PUTRI (2023) ANALISIS FAKTOR YANG MEMPENGARUHI MINAT GENERASI MILENIAL DALAM PENGGUNAAN MOBILE BANKING (STUDI KASUS PADA MAHASISWA/I YANG MENJADI NASABAH BANK NTB SYARIAH DI UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MATARAM). undergraduate thesis, Universitas Muhammadiyah Mataram.
Text
COVER-BAB III PDF.pdf Download (1MB) |
|
Text
BAB IV PDF.pdf Restricted to Repository staff only Download (459kB) | Request a copy |
|
Text
BAB V-LAMPIRAN PDF.pdf Download (908kB) |
|
Text (Similarity Check)
SKRIPSI LALA INPUT DAFTAR ISI (1).docx-1.pdf Restricted to Repository staff only Download (1MB) | Request a copy |
Abstract
Keputusan dalam penggunaan mobile banking terhadap nasabah suatu tahapan dalam penggunaan produk sebelum menggunakannya.faktor yang dapat mempengaruhi generasi millennial dalam penggunaan mobile banking yaitu minat, fitur dan kemudahan yang di dapatkan dalam suatu produk. produk tersebut memiliki karakteristik yang bisa menunjang serta memuaskan kebutuhan generasi millneial. persaingan yang di miliki antar bank ini menuntut perusahaan untuk terus meningkatkan sebuah produk dan fitur dalam penggunaan mobile banking sehingga bisa mempertahankan nasabah dan meningkatkan penggunaan konsumen. Penelitian ini untuk mengetahui bagaimana analisis faktor yang mempengaruhi minat generasi milenial dalam penggunaan mobile banking terhadap minat nasabah bank Ntb Syariah. jenis penelitian yang di gunakan adalah kuantitatif. Dengan menggunakan analisis data ini bantuan program spss yang meliputi beberapa uji instrumen penelitian. Populasi dalam penelitian ini ialah mahasiswa Universitas Muhammadiyah Mataram yang menggunakan mobile banking Ntb Syariah. Sampel dalam penelitian sebanyak 100 orang responden. Metode penggumpulan data menggunakan kuesioner. Berdasarkan hasil penelitian yang di olah dengan menggunakan spss menunjukan bahwa minat dan penggunaan produk mobile banking sangat berpengaruh positif dan signifikan terhadap nasabah pada bank ntb syariah. Dengan nilai Beirdasarkan hasil uji deiteirminasi yang tampak pada tabeil teirseibut beirarti 28,3% variabeil X dapat dijeilaskan oleih variabeil Y. Seidangkan sisanya (100% - 28,3%) adalah 71,7% dijeilaskan oleih variabeil lain diluar peineilitian ini.
Item Type: | Thesis (undergraduate) | |||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Contributors: |
|
|||||||||
Uncontrolled Keywords: | Penggunaan, Mobile Banking, Generasi Millenial , Minat | |||||||||
Subjects: | 300 Ilmu Sosial > 330 Ekonomi 300 Ilmu Sosial > 305 Kelompok Sosial |
|||||||||
Divisions: | Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Ilmu Administrasi Bisnis > Laporan Tugas Akhir | |||||||||
Depositing User: | Shinta Trilala Warbianty Putri | |||||||||
Date Deposited: | 10 Aug 2023 06:17 | |||||||||
Last Modified: | 10 Aug 2023 06:17 | |||||||||
URI: | http://repository.ummat.ac.id/id/eprint/7847 |
Actions (login required)
View Item |