ANALISIS ISI PESAN TAUHID DALAM FILM MUNAFIK 2

USMAN, ALI (2022) ANALISIS ISI PESAN TAUHID DALAM FILM MUNAFIK 2. undergraduate thesis, Universitas Muhammadiyah Mataram.

[img] Text
COVER - BAB III_.pdf

Download (3MB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
BAB V - LAPIRAN.pdf

Download (847kB)
[img] Text (Similarity Check)
50% ANALISIS_ISI_PESAN_TAUHID_DALAM_FILM_MUNAFIK_2.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (11MB) | Request a copy

Abstract

Film merupakan media untuk menyampaikan pesan dari komunikator kepada komunikan melalui audio visual yang fungsi yaitu hiburan, pendidikan dan pengajaran. Salah satu pesan yang disampaikan melalui film adalah pesan- pesan yang bersifat religi atau ajaran agama. Adapun beberapa Film Horor yang mendidik masyarakat sangatlah sedikit, itu pun sangat jarang, Film munafik 2 menceritakan tentang kehidupan masyarakat yang terkena gangguan sihir, Karakter Adam digambarkan sebagai seorang Ustadz yang berpakaian gamis lengkap dengan kopiah putihnya, yang memiliki sifat suka membantu wara yang terkena gangguan jin/sihir, ramah dalam bertutur kata, gigih dalam mendakwahkan dakwah tauhid, dan karakter Abu jar diciptakan sebagai tokoh yang kontra terhadap Ustadz Adam, berpakaian gamis lengkap dengan surbannya,senring membawa tongkat, dan menyelisihi ajaran yang di bawa oleh Nabi Muhammad SAW, sedangkan karakter Sakina, digambarkan sebagai muslimah yang taat beragama,kokoh tauhidnya, dan mengunakan pakaian yang syar’i . Dan ibunya Adam atau sering dipanggil Salma, ramah, lebut, dan selalu khawatir atas keselamatan anaknya, anaknya yaitu Adam. Penelitian ini guna mengetahui isi pesan tauhid yang terkandung dalam Film Munafik 2. Adapun pertanyaan ingin dijawab yaitu 1). Apa saja konsep tauhid dalam film munafik 2? 2). Bagaimana konsep ketauhidan dalam film munafik 2 ?. Jenis penelitian yang digunakan adalah jenis penelitian kualitatif dan menggunakan analisis isi secara induktif. Sumber datanya adalah data primer dan sekunder, dan penelitian ini menggunakan teknik pengumpulan data dengan metode observasi dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukan bahwa Analisis isi film Munafik 2 Pesan Tauhid mengandung katagori isi pesan tauhid uluhiyah, diantaranya yaitu: a) harapan , b). khof c). doa d). meminta perlindungan dengan kalimat-kalimat Allah , d). rido terhadap takdir Allah”. Adapun Pesan tauhid yang terkadung dalam film munafik 2 yaitu: ada a). Pesan tauhid uluhiyah.

Item Type: Thesis (undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
Thesis advisorABDUL, WAHABnidn0812086701
Thesis advisorISHANAN, ISHANANnidn0811129101
Uncontrolled Keywords: Film Horor, Konsep Tauhid dalam film munafik 2
Subjects: 200 Agama > 297 Islam
Divisions: Fakultas Agama Islam > Komunikasi dan Penyiaran Islam > Laporan Tugas Akhir
Depositing User: USMAN ALI
Date Deposited: 04 Nov 2022 03:00
Last Modified: 04 Nov 2022 03:00
URI: http://repository.ummat.ac.id/id/eprint/6244

Actions (login required)

View Item View Item