PERAN DINAS PEMBERDAYAAN PEREMPUAN PERLINDUNGAN ANAK DALAM UPAYA PERLINDUNGAN HUKUM TERHADAP PEREMPUAN KORBAN KEKERASAN DALAM RUMAH TANGGA (DP3A KOTA BIMA)

NURFITASARI, NURFITASARI (2022) PERAN DINAS PEMBERDAYAAN PEREMPUAN PERLINDUNGAN ANAK DALAM UPAYA PERLINDUNGAN HUKUM TERHADAP PEREMPUAN KORBAN KEKERASAN DALAM RUMAH TANGGA (DP3A KOTA BIMA). undergraduate thesis, Universitas Muhammadiyah Mataram.

[img] Text
COVER-BAB III.pdf

Download (9MB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
BAB V-DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (419kB)
[img] Text
similarity check.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (6MB) | Request a copy

Abstract

Dinas pemberdayaan perempuan dan perlindungan anak berperan adil dalam memberikan pembangunana karakter terhadap perempuan dan anak. Adapun tujuan dari penelitian ini adalah untuk membahas pengaturan hukum mengenai perlindungan hukum terhadap perempuan dan anak korban kekerasan dalam rumah tangga serta bentuk perlindungan hukum dinas pemberdayaan perempuan dan perlindungan anak Kota Bima. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian hukum empiris dengan cara menganalisa data primer dan data sekunder dengan meneliti langsung ke Lapangan serta dari bahan kepustakaan. Berdasarkan hasil penelitian ini, bahwa pengaturan hukum mengenai perlindungan perempuan korban kekerasan dalam rumah tangga, telah diatur di berbagai regulasi Perundang-undangan yang telah ada. Memberikan perlindungan terhadap perempuan dan anak melalui pusat pelayanan terpadu yaitu dinas pemberdayaan perempuan dan anak Kota Bima. Penangan yang diberikan DP3A Kota Bima adalah pelayanan komprehensif (multi aspek), holistic (secara menyeluruh terpadu), dan layanan terpadu yang terkoordinasi.

Item Type: Thesis (undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
Thesis advisorRENA, AMINWARAnidn0828096301
Thesis advisorIMAWANTO, IMAWANTOnidn08225038101
Uncontrolled Keywords: Perlindungan Hukum, Perempuan dan Anak, Kota Bima.
Subjects: 300 Ilmu Sosial > 340 Hukum
Divisions: Fakultas Hukum > Ilmu Hukum > Laporan Tugas Akhir
Depositing User: NURFITASARI NURFITASARI
Date Deposited: 22 Mar 2022 02:19
Last Modified: 22 Mar 2022 02:19
URI: http://repository.ummat.ac.id/id/eprint/5020

Actions (login required)

View Item View Item