PERJANJIAN BUILD OPRATE AND TRANSFER ANTARA PEMERINTAH KABUPATEN LOMBOK TIMUR DENGAN PT. TEGUH JAYA PERKASA PADA PEMBANGUNAN PASAR HIGENIS SELONG

KAMARUDIN, KAMARUDIN (2020) PERJANJIAN BUILD OPRATE AND TRANSFER ANTARA PEMERINTAH KABUPATEN LOMBOK TIMUR DENGAN PT. TEGUH JAYA PERKASA PADA PEMBANGUNAN PASAR HIGENIS SELONG. undergraduate thesis, Universitas Muhammadiyah Mataram.

[img] Text
Cover-Bab III_Kamarudin_NIM 616110035_Ilmu Hukum.pdf

Download (549kB)
[img] Text
Bab IV_Kamarudin_NIM 616110035_Ilmu Hukum.pdf
Restricted to Registered users only

Download (412kB) | Request a copy
[img] Text
Bab V-Lampiran_Kamarudin_NIM 616110035_Ilmu Hukum.pdf

Download (2MB)

Abstract

Perjanjian bangun guna serah adalah pemanfaatan tanah milik Pemerintah oleh pihak lain dengan mendirikan bangunana dan/atau sarana, berikut fasilitasnya dan kemudian didayagunakan oleh pihak lain tersebut dalam jangka waktu tertentu yang telah disepakati, dan untuk selanjutnya tanah beserta bangunan dan/atau sarana, berikut fasilitasnya, akan dikembalikan kepada pengelola barang setelah berakhirnya jangka waktu. Perjanjian bangun guna serah antara Pemerintah Kabupaten Lombok Timur dengan PT teguh jaya perkasa dengan tujuan untuk mengetahui bagaimana pelaksanaan perjanjian asset Milik Daerah yang dimanfaatkan untuk membangun infrastruktur. Penelitian yang dilakukan dengan pendekatan undang-undang dan pendekatan konseptual, sumber dan jenis bahan hokum yang digunakan adalah bahan hokum primer, bahan hokum sekunder, dan bahan hokum tersier. Tehnik pengumpulan bahan hokum yang digunakan dalam penelitian ini adalah data lapangan dan data kepustakaan. Berdasarkan hasil penelitian menunjukkan bahwa bangun guna serah juga berlandaskan serta mempunyai perspektif terhadap perjanjian umum yang diatur di dalam Kitab Undang-Undang Hukum Perdata. Di dalam pelaksanaan kerjasama perjanjian bangun guna serah antara Pemerintah Kabupaten Lombok Timur dengan PT. Teguh Jaya Perkasa dan mengetahui akibat hokum apabila terjadi wanprestasi dalam perjanjian BOT/BGS.

Item Type: Thesis (undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
Thesis advisorNASRI, NASRInidn0831128118
Thesis advisorHILMAN, SYAHRIAL HAQnidn0822098301
Uncontrolled Keywords: Perjanjian kerjasama, bangun guna serah, pemerintah,
Subjects: 300 Ilmu Sosial > 343 Hukum Industri, Keuangan Publik, Milik Publik, Militer, Pajak, Perdagangan & Pertahanan
Divisions: Fakultas Hukum > Ilmu Hukum > Laporan Tugas Akhir
Depositing User: Muhammad Soadikin
Date Deposited: 04 Sep 2020 03:04
Last Modified: 12 Jul 2021 02:40
URI: http://repository.ummat.ac.id/id/eprint/1115

Actions (login required)

View Item View Item