EFEKTIVITAS PEMBERIAN MICRONUTRIEN LEXAVIT TERHADAP PENINGKATAN KADAR HEMOGLOBIN PADA IBU HAMIL ANEMIA DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS SIGERONGAN TAHUN 2022

NURHASANAH, NURHASANAH (2024) EFEKTIVITAS PEMBERIAN MICRONUTRIEN LEXAVIT TERHADAP PENINGKATAN KADAR HEMOGLOBIN PADA IBU HAMIL ANEMIA DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS SIGERONGAN TAHUN 2022. undergraduate thesis, Universitas Muhammadiyah Mataram.

[img] Text
COVER-BAB III PDF.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB IV PDF.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (546kB) | Request a copy
[img] Text
BAB V-LAMPIRAN PDF.pdf

Download (933kB)
[img] Text (Similarity Check)
NURHASANAH FIX.docx.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (852kB) | Request a copy

Abstract

Anemia sering terjadi pada ibu hamil. Upaya pemerintah untuk menanggulangi Anemia pada ibu hamil yaitu dengan cara memberikan minimal 90 tablet zat besi kepada ibu hamil selama kehamilan yang cukup diminum 1 tablet setiap hari . Dari 10 ibu hamil terdapat 3 orang ibu hamil anemia tidak bisa minum TTD dan ditambah dengan Lexavit karena mual dan muntah, 2 orang ibu hamil bisa minum TTD dan Lexavit tapi tidak teratur dan 5 orang ibu hamil bisa minum TTD dan Lexavit sesuai aturan. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui efektivitas pemberian micronutrient terhadap peningkatan kadar haemoglobin (Hb) pada ibu hamil dengan anemia. Metode : Jenis penelitian pada penelitian ini Pre-Eksperimen dengan desain One Pretest-Postest. Populasi dalam penelitian ini 67 ibu hamil dengan anemia dari bulan November 2022 sampai dengan januari 2023. Sampel 67 dengan tekhnik total sampling. Hasil : Uji Normalitas sebelum (p-value 0.052) dan sesudah (p-value 0.102). Rata-rata kadar hb ibu hamil sebelum pemberian micronutrient lexavit 10.0. Rata-rata kadar hb ibu hamil sesudah pemberian micronutrient lexavit 11.0. Hasil uji statistic paired t-test Adanya efektivitas pemberian micronutrient lexavit terhadap peningkatan kadar Hb pada ibu hamil dengan anemia (P-Value 0,00< 0,05). Kesimpulan : ibu hamil mengikuti aturan dosis, cara minum Micronutrient Lexavit sesuai dengan aturan penggunaannya.

Item Type: Thesis (undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
Thesis advisorCATUR, ESTY PAMUNGKASnidn0813028902
Thesis advisorDWI, KARTIKA CAHYANINGTIYASnidn0809049401
Uncontrolled Keywords: Anemia, Efektivitas, Ibu Hamil, Kadar Hemoglobin, Micronutrient Lexavit.
Subjects: 600 Teknologi dan Ilmu Terapan > 618 Ginekologi dan Obstetri > 618.3 Penyakit dan Komplikasi Kehamilan
Divisions: Fakultas Ilmu Kesehatan > S1 Kebidanan
Depositing User: Nurhasanah Nurhasanah
Date Deposited: 28 Mar 2024 02:17
Last Modified: 28 Mar 2024 02:17
URI: http://repository.ummat.ac.id/id/eprint/7945

Actions (login required)

View Item View Item