ZAKIYA, MUBARRAK (2020) EFEKTIVITASKHURUJTERHADAP TINGKAH LAKU SANTRI DI PONDOK PESANTRENSTUDI KASUS DIPONDOK PESANTREN ISTI’DADUDDARAINDUSUN ORONG RAMPUT DESA MEDANA KECAMATAN TANJUNG KABUPATEN LOMBOK UTARA. undergraduate thesis, ["eprint_fieldopt_institution_UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MATARAM" not defined].
Text
COVER - BAB III.pdf Download (4MB) |
|
Text
BAB_IV[1].pdf Restricted to Registered users only Download (777kB) | Request a copy |
|
Text
BAB V- LAMPIRAN.pdf Download (6MB) |
Abstract
Skripsi, Zakiya Mubarrak, Nim. 71513A0051. Yang Berjudul“ EfektivitasKhurujTerhadap tingkah Laku Santri Di Pondok Pesantren Studi Kasus di Pondok Pesantren Isti’daduddrain Dusun Orong ramput Desa Medana Kec.Tanjung Kab.Lombok Utara.” Jurusan Komunukasi dan Penyiaran Islam Fakultas Agama Islam Universitas Muhammadiyah Mataram. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan tentang bagaimana efektifitas Khuruj terhadap tingkah laku kenakalan santri di pondok pesantren Isti’dadudarain dusun Orong Ramput desa Medana Kec. Tanjung Kab. Lombok Utara. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif dengan mengambil obyek penelitian di pondok pesantren Isti’dadudarain dusun Orong Ramput desa Medana Kec. Tanjung Kab. Lombok Utara .Metode Pengambilan data dilakukan dengan pengamatan, wawancara, dan dokumentasi.Sedangkan sumber data adalah Pendiri Pondok Peantren, para guru Pembina, santriwan, dan wali murid. Analisis data menggunakan tahapan melalui : Reduksi data, penyajian data, dan kesimpulan. Sehingga diperoleh hasil yang mendalam mengenai Efektifitas Khuruj terhadap tingkah laku kenakalan santri di pondok pesantren Isti’dadudarain dusun Orong Ramput desa Medana Kec. Tanjung Kab. Lombok Utara. Penelitian ini bertujuan bagaimana program khuruj itu dapat mengubah tingkahlaku kenakalan santri menjadi lebih baik, adapun peneliti dapat menemukan faktor penyebab santri melakukan kenakalan dipondok pesantren Isti’daduddarain di dominasi oleh dua faktor penyebab santri melakukan kenakalan di pondok pesantren, yang pertama faktor internal faktor yang timbul dari dalam diri santri tersebut seperti kesehatanya jiwa, rasa aman terhadap teman-teman mereka. Faktor yang kedua faktor eksternal santri yaitu faktor penyebab yang berasal dari luar diri santri yang termask didalamnya, lingkungan, pergaulan teman, baik di lingkungan pondok pesantren, ataupun lingkungan di rumah, dan penyebab dari orang tua wali yang kurang paham tentang tertib belajar santri di pondok pesantren Dari hasil penelitian, dapat diketahui bahwa efektivitas khuruj terhadap tingkah laku kenakalan santri di pondok pesantren Isti’dadudarain dusun Orong Ramput desa Medana Kec. Tanjung Kab. Lombok Utara, bisa dikatakan efektif dalam melakukan maksud dan tujuan dari program khuruj, hal ini terlihat dari beberapa ketentuan dari perencanaan kegiatan program khuruj, pengawasan yang baik dari pada ketua jamaah ( Pembina guru), target tujuan yang tercapai dari maksud di buatnya program khuruj ini santriwan yang mengikuti program khuruj sangat antusias dan dapat merasakan perubahan dari segi kualitas ibadah dan menambah semangat belajar. . Kata Kunci :EfektivitasKhuruj terhadap tingkah laku santri di pondok pesantren Isti’dadudarain
Item Type: | Thesis (undergraduate) | |||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Contributors: |
|
|||||||||
Uncontrolled Keywords: | EfektivitasKhuruj terhadap tingkah laku santri di pondok pesantren Isti’dadudarain | |||||||||
Subjects: | 200 Agama > 261 Sosiologi Agama | |||||||||
Divisions: | Fakultas Agama Islam > Komunikasi dan Penyiaran Islam | |||||||||
Depositing User: | Wahyuni Wahyuni | |||||||||
Date Deposited: | 04 Mar 2020 04:22 | |||||||||
Last Modified: | 04 Mar 2020 04:22 | |||||||||
URI: | http://repository.ummat.ac.id/id/eprint/778 |
Actions (login required)
View Item |