SANROMA, SANROMA (2022) POLA PIKIR SISWA DALAM MENGHADAPI PEMBELAJARAN GEOGRAFI DARING PADA MASA PANDEMI COVID - 19 DI MA AL–RAISIYAH SEKARBELA KELURAHAN KARANG PULE KECAMATAN SEKARBELA KOTA MATARAM. undergraduate thesis, Universitas Muhammadiyah Mataram.
Text
COVER-BAB III.pdf Download (874kB) |
|
Text
BAB IV.pdf Restricted to Repository staff only Download (286kB) | Request a copy |
|
Text
BAB V-Lampiran.pdf Download (521kB) |
|
Text (Similarity Check)
SANROMA.docx.pdf Restricted to Repository staff only Download (883kB) | Request a copy |
Abstract
Pola pikir merupakan inti dari pikiran manusia dimana fungsi otak sebagai pembuat keputusan tentang diterima dan tidaknya suatu masukan. Pola pikir adalah pola dominan yang menjadi acuan utama seseorang untuk bertindak yang dapat dipengaruh oleh gaya belajar dan kognitifnya.Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa pola pikir siswa dalam menghadapi pembelajaran Geografi secara daring dimasapendemi - 19 di MA AL-Raisiyah Sekarbela sangat variatif dipengaruhi oleh faktor sarana dan prasarana pembelajaran. Upaya siswa dalam meningkatkan prestasi belajar tidak terlepas dari faktor guru kreaktif yang dapat membuat pembelajaran Geografi daring menjadi lebih menarik dan disukai siswa.Proses pembelajaran Geografi daring pada pasca pendemi covid - 19 sangat berbeda dengan situasi normal. Guru menggunakan aplikasi daring yang dilaksanakan di google classroom dan whatsApp grup (WG). Setiap aspek kegiatan tampak berbeda dalam pembelajarannya. Pada pendahulu guru memberikan motivasi kepada siswa untuk menumbuhkan semangat dalam mengikuti pembelajaran, guru tidak menyampaikan kompetensi yang akan dicapai tetapi langsung memyampaikan materi pelajaran. Selanjutnya pada kegiatan inti tampak kurang aktifnya siswa dalam bertanya, bahkan hampir tidak ada yang bertanya, untuk membentuk kelompok pun guru tidak ada, karena, akan memakan waktulama dan melihat apakah materi tersebut cocok dalam pembentukan kelompok atau tidak. Dalam sistem daring ini tidak adanya presentasi langsung disetiap kelompok karena terbilang ribet dan susah.
Item Type: | Thesis (undergraduate) | |||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Contributors: |
|
|||||||||
Uncontrolled Keywords: | Pola pikir, Pembelajaran Geografi, Pasca Pandemi | |||||||||
Subjects: | 900 Sejarah dan Geografi > 901 Filsafat dan Teori Sejarah | |||||||||
Divisions: | Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Geografi > Laporan Tugas Akhir | |||||||||
Depositing User: | sanroma sanroma | |||||||||
Date Deposited: | 09 Mar 2023 02:52 | |||||||||
Last Modified: | 09 Mar 2023 02:52 | |||||||||
URI: | http://repository.ummat.ac.id/id/eprint/5457 |
Actions (login required)
View Item |