NAULA, FATAYATUL ULYA (2020) KOMUNIKASI INTERPERSONAL GURU DALAM PEMBINAAN PEMBIASAAN MURID PAUD INSAN ADIL KEMBANG KERANG II, AIK DAREQ, BATUKLIANG, LOMBOK TENGAH. undergraduate thesis, Universitas Muhammadiyah Mataram.
Text
COVER - BAB III.pdf Download (1MB) |
|
Text
BAB IV.pdf Restricted to Registered users only Download (537kB) | Request a copy |
|
Text
BAB V-LAMPIRAN.pdf Download (1MB) |
Abstract
Murid PAUD Insan Adil Memiliki latar belakang yang berbeda-beda dan karakter yang berbeda-beda, masing-masing anak juga memiliki tingkat pemahaman yang berbeda-beda, sehingga guru harus mencari metode yang tepat untuk bagaimana bisa berkomunikasi yang baik dengan muridnya agar mudah membina kebiasaan baik pada muridnya, dan apa yang disampaikan guru dapat dipahami dan diterima dengan baik oleh muridnnya. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bentuk komunikasi interpersonal yang digunakan oleh guru di PAUD Insan Adil Kembang Kerang II dalam pembinaan pembiasaan kepada muridnya dan untuk mengetahui metode yang digunakan untuk membina pembiasaan murid. Adapun metode penelitian yang digunakan oleh peneliti adalah metode kualitatif dengan tekhnik pengumpulan data menggunakan observasi, wawancaradan dokumentasi.Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan yang ada, maka yang dapat dsimpulkan dari penelitian ini sehubungan dengan komunikasi interpersonal guru dalam pembinaan pembiasaan murid PAUD Insan Adil Kembang Kerang II adalah sebagai berikut :(a) Bentuk komunikasi yang digunakan adalah verbal dan nonverbal (b) Adapun metode yang digunakan dalam pembinaan pembiasaan murid adalah metode cerita, metode nasehat, metode ganjaran, metode tauladan, dan metode hukuman. Kata kunci : komunikasi interpersonal, Pembinaan Pembiasaan, Metode Pembinaan
Item Type: | Thesis (undergraduate) | |||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Contributors: |
|
|||||||||
Uncontrolled Keywords: | komunikasi interpersonal, Pembinaan Pembiasaan, Metode Pembinaan | |||||||||
Subjects: | 300 Ilmu Sosial > 302 Interaksi Sosial | |||||||||
Divisions: | Fakultas Agama Islam > Komunikasi dan Penyiaran Islam | |||||||||
Depositing User: | Wahyuni Wahyuni | |||||||||
Date Deposited: | 07 Sep 2020 03:45 | |||||||||
Last Modified: | 07 Sep 2020 03:45 | |||||||||
URI: | http://repository.ummat.ac.id/id/eprint/1134 |
Actions (login required)
View Item |