WAHYU, NUGROHO (2020) EVALUASI TINGKAT KEPUASAN PENGGUNA JALAN (Studi Kasus Jalan Lintas Sumbawa Bima Desa Baka Jaya Kabupaten Dompu). undergraduate thesis, ["eprint_fieldopt_institution_UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MATARAM" not defined].
Text
COVER SAMPAI BAB 3.pdf Download (950kB) |
|
Text
BAB 4.pdf Restricted to Registered users only Download (649kB) | Request a copy |
|
Text
BAB5 SAMPAI LAMPIRAN.pdf Download (2MB) |
Abstract
Transportasi memiliki peran yang penting dan strategis dalam pembangunan sehingga Jalan raya merupakan salah satu prasarana transportasi darat terpenting,seperti pada Jalan Lintas Sumbawa Bima Desa Baka Jaya Kabupaten Dompu adalah jalan Nasional (Provinsi) yang menghubungkan antara kota dan kabupaten di pulau Sumbawa yang memiliki panjang ±4000 meter dan lebar badan jalan 5.40 meter dan troktoar 2.50 meter di tambah draiinase 1 meter . Penelitian ini merupakan metode penelitian deskriptif dengan pendekatan kuantitatif. Variabel dari penelitian ini yaitu kepuasan pengguna jalan dengan jumlah sampel sebanyak 100 responden. Dalam penelitian ini dilakukan pengumpulan data dengan cara melakukan survey sirkulasi, survey kepuasan pengguna jalan menggunakan kuisioner dan survey fasilitas. Metode pengolahan data yang digunakan yaitu mengetaui pola sirkulasi padajalan, menganalisis tingkat kepuasan pengguna dengan metode importance performance analysis (IPA) dan menganalisis metode checklist berdasarkan UU RI No.38. Tahun 2004 Tingkat kepuasanpengguna jalan terhadap kualitas Jalan Lintas Sumbawa Bima Desa Baka Jaya Kabupaten Dompu dengan hasil rata-rata nilai tingkat kepuasan Ẍ = (3,02) dan menunjukan bahwa tingkat kepuasan terhadap kualitas pengguna jalan yang di dapat pada Jalan Lintas Sumbawa Bima Desa Baka Jaya Kabupaten Dompu berdasarkan 5 (lima) dimensi dianggap cukup puas. Kata Kunci : Evaluasi Tingkat Kepuasan, Standar Pelayanan Importance Performance Analysis, Checklist.
Item Type: | Thesis (undergraduate) | |||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Contributors: |
|
|||||||||
Uncontrolled Keywords: | Evaluasi Tingkat Kepuasan, Standar Pelayanan Importance Performance Analysis, Checklist. | |||||||||
Subjects: | 600 Teknologi dan Ilmu Terapan > 625 Teknik Rel Kereta Api dan Jalan Raya | |||||||||
Divisions: | Fakultas Teknik > Teknik Sipil | |||||||||
Depositing User: | Muhammad Soadikin | |||||||||
Date Deposited: | 01 Sep 2020 05:36 | |||||||||
Last Modified: | 01 Sep 2020 05:36 | |||||||||
URI: | http://repository.ummat.ac.id/id/eprint/1072 |
Actions (login required)
View Item |