ANALISIS KEPERCAYAAN DAN KEPUASAN TERHADAP PENGGUNAAN SISTEM TRANSAKSI JUAL BELI ONLINE DI MATARAM

NEDI, SOPIANSYAH (2022) ANALISIS KEPERCAYAAN DAN KEPUASAN TERHADAP PENGGUNAAN SISTEM TRANSAKSI JUAL BELI ONLINE DI MATARAM. undergraduate thesis, Universitas Muhammadiyah Mataram.

[img] Text
COVER-BAB III.pdf

Download (2MB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (644kB) | Request a copy
[img] Text
BAB V-LAMPIRAN.pdf

Download (151kB)
[img] Text (Similarity Check)
NEDY SOPIANSYAH 50.docx.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan unuk mengetahui dan menganalisis 1) kepercyaan berpengaruh terhadap penggunaan sistem transaksi jual beli online 2) kepuasan berpengaruh terhadap penggunaan sistem transaksi jual beli online 3) kepercayaan dan kepuasaan berpengaruh secara simultan terhadap penggunaan sistem transaksi jual beli online. Populasi dalam penelitian ini adalah konsumen yang melakukan transaksi melalui e-commerce dengan jumlah yang tidak dapat diketahui secara pasti. Analisis data yang digunakan dalam penelitian ini yaitu analisis deskriptif dan analisis regresi linear berganda. Kesimpulan hasil peelitian ini sebagai berikut: 1) kepercayaan berpegaruh terhadap penggunaan sistem transaksi jual beli online pada konsumen. Hasil analisis dapat diketahui bahwa situs jual beli yang harus mengutamakan kepercayaan konsumen sehingga dapat mendukung transaksi yang dilakukan oleh konsumen. 2)kepuasan berpengaruh terhadap penggunaan sistem transaksi jual beli. Merupakan situs jual beli yang harus memberikan jaminan kepuasan konsumen sehingga dapat mendukung konsumen untuk melakukan transaksi secara online.

Item Type: Thesis (undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
Thesis advisorDedy, Iswantonidn0818087901
Thesis advisorLalu, Hendra Manizanidn0828108404
Uncontrolled Keywords: kepercayaan, kepuasan dan penggunaan sistem transaksi jual beli online
Subjects: 300 Ilmu Sosial > 330 Ekonomi
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Ilmu Administrasi Bisnis > Laporan Tugas Akhir
Depositing User: Nedi Sopiansyah
Date Deposited: 17 Oct 2022 04:14
Last Modified: 17 Oct 2022 04:14
URI: http://repository.ummat.ac.id/id/eprint/5814

Actions (login required)

View Item View Item