PENGEMBANGAN MEDIA POP UP BOOK DALAM MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA TEMA PRISTIWA ALAM KELAS 1 DI SDN WANAGIRI

DESY SUCI, RAMADAYANTI (2022) PENGEMBANGAN MEDIA POP UP BOOK DALAM MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA TEMA PRISTIWA ALAM KELAS 1 DI SDN WANAGIRI. undergraduate thesis, Universitas Muhammadiyah Mataram.

[img] Text
COVER-BAB III.pdf

Download (2MB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (931kB) | Request a copy
[img] Text
BAB V-LAMPIRAN.pdf

Download (2MB)
[img] Text
SIMILARITY CHECK.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (10MB) | Request a copy

Abstract

Pengembangan media pop up book adalah sebuah buku yang mewakili efek 3 dimensi ketika dibuka dan memberikan efek visualisasi cerita yang menarik ketika ditarik pada beberapa bagian.dan dapat membantu siswa SD kelas 1 pada materi tema 8 peristiwa alam. Subjek uji coba pada pada penelitian ini terdiri dari dua subjek yaitu, (1) subjek uji coba terbatas dilakukan pada 10 siswa kelas II SDN Wanagiri, (2) subjek uji coba lapangan di lakukan pada seluru siswa kelas I yang berjumlah 14 siswa di SDN Wanagiri.penelitian ini yang bertujuan “ untuk mengembangkan media pop up book untuk meningkatkan hasil belajar siswa sekolah dasar tema 8 subtema 1 pembelajaran 1 yang memenuhi kriteria valid, praktis, dan efektif”. Metode penelitian yang digunakan peneliti adalah metode pengembangan (R&D) dengan model penelitian Borg and yang di modifikasi oleh Sugiyono. Hasil penilaian adalah penilaian dari 2 validator ahli dan 2 validator praktisi pendidikan maka memperoleh presentasi 91,75% dikategorikan sangat valid, penilaian dari hasil angket respon siswa untuk uji coba terbatas maka memperoleh nilai 95% dan penilaian hasil tes ketuntasan hasil belajar siswa maka memperoleh presentase 81,9% sangat efektif, dan penilaian dari lembar observasi keterlaksanaan memperoleh presentase 94,1%.

Item Type: Thesis (undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
Thesis advisorABDILLAH, ABDILLAHnidn0824048301
Thesis advisorYUNI, MARIYATInidn0806068802
Uncontrolled Keywords: Media pop up book, hasil belajar
Subjects: 300 Ilmu Sosial > 371 Institusi Pendidikan, Sekolah dan Aktifitasnya
300 Ilmu Sosial > 370 Pendidikan
300 Ilmu Sosial > 372 Pendidikan Dasar
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD) > Laporan Tugas Akhir
Depositing User: DESY SUCI RAMADAYANTI
Date Deposited: 17 Mar 2022 09:13
Last Modified: 17 Mar 2022 09:13
URI: http://repository.ummat.ac.id/id/eprint/4992

Actions (login required)

View Item View Item