TITIN, NURFADILLAH (2021) ANALISIS FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEPUASAN MASYARAKAT DALAM PELAYANAN PUBLIK DI BALAI PENGAWASAN KETENAGAKERJAAN DAN K3 PULAU LOMBOK. undergraduate thesis, Universitas Muhammadiyah Mataram.
Text
COVER-BAB III.pdf Download (4MB) |
|
Text
BAB IV.pdf Restricted to Registered users only Download (870kB) | Request a copy |
|
Text
BAB V-LAMPIRAN.pdf Download (1MB) |
Abstract
Penelitian ini telah dilaksanakan di Balai Pengawasan Ketenagakerjaan dan K3 Pulau, bertujuan untuk mengetahui tingkat kepuasan masyarakat terhadap pelayanan publik, faktor pendukung dan penghambat pelayanan publik di Balai Pengawasan Ketenagakerjaan dan K3 Pulau Lombok. Metode penelitian yang digunakan antara lain yaitu dengan menentukan sampel responden sebanyak 30 orang. Dengan instrumen pengumpulan data menggunakan kuensioner dan untuk melengkapi data juga menggunakan selain analisis kuantitatif prosentase baris dari data hasil kuensioner, juga menggunakan analisis kualitatif untuk data dari hasil wawancara. Hasil penelitian yang dicapi terkait tingkt kepuasan masyarakat terhadap masing - masing variabel kesederhanaan pelayanan masyarakat merasa puas dan sangat puas mencapai 83,33%, selanjut nya untuk variabel kejelasan informasi masyarakat merasa puas dan sangat puas 88,33%, kemudian variabel kepastian waktu masyarakat merasa puas dengan sangat puas mencapai 86,67%, selanjutnya untuk variabel akurasi produk masyarakat merasa puas dan sangat puas mencapai 83,33%, variabel kelengkapan sarana dan prasaran masyarakat merasa puas dan sangat puas mencapai 86,67%, variabel keamanan masyarakat merasa puas dangan dangat puas mencapai 83,33%, variabel kenyamanan masyarakat merasa puas dan sangat puas mencapai 90,00%,dan variabel kemudahan akses masyarakat merasa puas dan sangat puas mencapai 90,00%. Sementara itu faktor pendukung dalam meningkatkan kepuasan masyarakat terhadap pelayanan publikantara lain: Kesederhanaan pegawai dalam memberikan pelayanan dalam melaksanakan tugas tercipta nya suasana hubungan kerja harmonis sedangkan faktor penghambat dalam meningkatkan kepuasan masyarakat dalam pelayanan publik antara lain : Perlu ditambahkan alat-alat baru seperti printer baru yang lebih canggih, dan Gedung baru guna untuk memberikan ruangan yang bagus dan yang membut masyarakat merasa tertarik, dan perlu merencanakan system pelayanan online pada jenis pelayanan agar kualitas pelayanan lebih maksimal, dan mampu membuat masyarakat puas akan pelayanan yang telah diberikan Balai Pengawasan Ketenagakerjaan dan K3 Pulau Lombok.
Item Type: | Thesis (undergraduate) | |||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Contributors: |
|
|||||||||
Uncontrolled Keywords: | Kepuasan Masyarakat, Pelayanan Publik | |||||||||
Subjects: | 300 Ilmu Sosial > 351 Administrasi Publik | |||||||||
Divisions: | Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Ilmu Administrasi Publik > Laporan Tugas Akhir | |||||||||
Depositing User: | TITIN NURFADILLAH | |||||||||
Date Deposited: | 03 Mar 2021 03:43 | |||||||||
Last Modified: | 23 Jun 2021 02:29 | |||||||||
URI: | http://repository.ummat.ac.id/id/eprint/1768 |
Actions (login required)
View Item |