TRI, INDAH JUWANTI (2024) PENGETAHUAN DAN SIKAP TERHADAP KEJADIAN UNMET NEED KB PADA WANITA USIA SUBUR DI PUSKESMAS MATARAM. undergraduate thesis, Universitas Muhammadiyah Mataram.
Text
TRI INDAH JUWANTI (2020E1D017).pdf Download (1MB) |
|
Text
COVER-DAPUS.pdf Restricted to Repository staff only Download (2MB) | Request a copy |
|
Text
SIMILARITY CHECK.pdf Restricted to Repository staff only Download (996kB) | Request a copy |
Abstract
Latar Belakang : Unmet Need merupakan salah satu konsep penting yang dimanfaatkan untuk pengembangan kebijakan KB. Unmet Need adalah persentase wanita yang saat ini tidak menggunakan metode kontrasepsi dan tidak ingin anak lagi atau menunda kehamilan, tetapi tidak menggunakan kontrasepsi jenis apapun (Nurhalimah 2020). Tujuan : Untuk mengetahui hubungan antara pengetahuan terhadap kejadian Unmet Need KB pada wanita usia subur di Puskesmas Mataram. Metode : Penelitian ini menggunakan metode deskriftif korelasi dengan pendekatan cross sectional. Sampel dalam penelitian ini adalah wanita usia Subur sebanyak 83 orang. Hasil : Ada hubungan Pengetahuan dengan kejadian Unmet Need KB Pada Wanita Usia Subur Di Puskesmas Mataram. Didapatkan nilai yang signifikan 0.008 atau < 0.05. Dan tidak ada hubungan Sikap dengan kejadian Unmet Need KB Pada Wanita Usia Subur Di Puskesmas Mataram. Di dapatkan nilai yang tidak signifikan 0,190 atau > 0,05. Kesimpulan : Terdapat hubungan yang signifikan antara Pengetahuan dengan kejadian Unmet Need KB pada Wanita Usia Subur di Puskesmas Mataram. Dan Tidak terdapat hubungan yang signifikan antara sikap dengan kejadian Unmet Need KB pada Wanita Usia Subur di Puskesmas Mataram
Item Type: | Thesis (undergraduate) | |||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Contributors: |
|
|||||||||
Uncontrolled Keywords: | Unmet Need KB, Pengetahuan dan Sikap, WUS | |||||||||
Subjects: | 600 Teknologi dan Ilmu Terapan > 618 Ginekologi dan Obstetri > 618.1 Ginekologi 600 Teknologi dan Ilmu Terapan > 618 Ginekologi dan Obstetri |
|||||||||
Divisions: | Fakultas Ilmu Kesehatan > S1 Kebidanan | |||||||||
Depositing User: | Tri Indah Juwanti | |||||||||
Date Deposited: | 27 Sep 2024 02:28 | |||||||||
Last Modified: | 27 Sep 2024 02:28 | |||||||||
URI: | http://repository.ummat.ac.id/id/eprint/9964 |
Actions (login required)
View Item |