UPAYA PEMERINTAH DESA DALAM MENGEMBANGKAN EKONOMI BUDAYA MASYARAKAT MADANI DESA NUNGGI KECAMATAN WERA KABUPATEN BIMA 2023/2024

IRWAN, SUFRAN AGUS (2023) UPAYA PEMERINTAH DESA DALAM MENGEMBANGKAN EKONOMI BUDAYA MASYARAKAT MADANI DESA NUNGGI KECAMATAN WERA KABUPATEN BIMA 2023/2024. undergraduate thesis, Universitas Muhammadiyah Mataram.

[img] Text
COVER-BAB III.pdf

Download (3MB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (307kB) | Request a copy
[img] Text
BAB V-LAMPIRAN.pdf

Download (451kB)
[img] Text (Similarity Check)
SKRIPSI IRWAN AGUS -HARI INI ACC 1.docx.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (841kB) | Request a copy

Abstract

Potensi sumber daya alam di Desa Nunggi Kacamatan Wera, Kabupaten Bima, umumnya diarahkan pada sektor pertanian karena memiliki potensi pertanian yang cukup baik. Pemanfaatan kekayaan alamnya ini tidak lepas dari peran pemerintah desa yang terus menerus memberikan program-program yang guna memaksimalkan potensi Desa Nunggi untuk kesejahteraan masyarakat. Program-program tersebut berupa prlatihan dan mengembangkan ekonomi budaya masyarakat yang berguna bagi kepentingan masyarakat yang mengatasi masalah yang terjadi didalam masyarakat serta meningkatkan mutu dari hasil produksi. Melalui program-program tersebut, pemerintah dapat menyalurkan bantuan yang berupa bantuan material maupum non material. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian pada lapangan/field research yaitu dengan mencari data-data yang langsung dari sumber di Desa Nunggi Kacamatan Wera, Kabupaten Bima. Penelitian lapangan dilakukan untuk mendapatkan data yang akurat dari sumber-sumber yang ada di lokasi penelitian yang berhubungan dengan masalah perang pemerintah desa terhadap tingkat kesejahteraan masyarakat. Berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan yaitu Desa Nunggi Kacamatan wera, Kabupaten Bima mengkomunikasikan kegiatan untuk menciptakan dialog dengan masyarakat. Melalui sosialisasi akan membantu untuk meningkatkan pemahaman masyarakat dan pihak terkait tentang program dan atau kegiatan pemberdayaan masyarakat yang telah direncanakan. Tujuan yang ingin dicapai dari pemberdayaan masyarakat adalah untuk membentuk individu dan masyarakat menjadi mandiri. Kemandirian tersebut meliputi kemandirian berfikir, bertindak, dan mengendalikan apa yang mereka lakukan tersebut. Masyarakat madani wilayah publik yang bebas (Free public sphere) artinya ruang publik yang bebas dari sasaran untuk mengemukakan pendapat warga masyarakat. Semua warga negara memiliki posisi dan hak yang sama untuk melakukan transaksi sosial dan politik tanpa rasa takut dan terancam oleh kekuatan-kekuatan diluar civil society

Item Type: Thesis (undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
Thesis advisorZAINI, BIDAYAnidn0814065701
Thesis advisorZEDI, MUTTAQINnidn0821128402
Uncontrolled Keywords: Pemerintah Desa, Ekonomi, Budaya, Masyarakat, Madani
Subjects: 300 Ilmu Sosial > 305 Kelompok Sosial
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan > Laporan Tugas Akhir
Depositing User: Irwan Sufran Agus
Date Deposited: 24 Nov 2023 01:23
Last Modified: 24 Nov 2023 01:23
URI: http://repository.ummat.ac.id/id/eprint/8248

Actions (login required)

View Item View Item