Ani, Susilawati (2023) MANAJEMEN PRODUKSI PROGRAM SIARAN RADIO DI INSANIA FM MATARAM 87,6 (Analisis Program Radio Inspirasi Siang). undergraduate thesis, Universitas Muhammadiyah Mataram.
Text
COVER-BAB III_Ani Susilawati_NIM 2019G1C007_KPI.pdf Download (4MB) |
|
Text
BAB IV_Ani Susilawati_NIM 2019G1C007_KPI.pdf Restricted to Repository staff only Download (232kB) | Request a copy |
|
Text
BAB V-LAMPIRAN_Ani Susilawati_NIM 2019G1C007_KPI.pdf Download (326kB) |
|
Text (similarity check)
Ani Susilawati (3).docx.pdf Restricted to Repository staff only Download (859kB) | Request a copy |
Abstract
Program inspirasi siang adalah program yang di rancang mengangkat tentang isu- isu atau informasi penting yang berjaringan kemanusian, pendidikan dan kebudayaan. Penelitiaan untuk menganalisis bagaimana manajemen produksi program inspirasi siang pada radio insania fm mataram. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif deskriftif dengan pengumpulan sumber data adalah data primer dan data sekunder dan penelitian ini menggunakan teknik observasi dan wawancara dan penelitian ini menggunakan teknik analisis data setelah data terkumpul, kemudian melaksanakan pengelolaan data dengan metode kualitatif. Jadi setelah menganalisis hasil penelitian dapat di simpulkan bahwa informan secara garis besar dalam manajemen dan mengelolah program inspirasi siang adalah kepala bidang dan beberapa penyiar yang ikut terlibat dalam proses produksi inspirasi siang maka didapat beberapa hal yaitu: Pra produksi adalah prencanaa dan persiapan di laksanakan dengan rinci dan baik, sebagai pekerjaan dari produksi yang sudan di rencanakan sedangkan produksi adalah seluruh kegiatan siaran baik didalam studio maupun diluar studio, baik dari tahap set up sampai dengan selsai, proses produksi juga ada yang dilaksanakan secara off air atau rekaman suara siara. dan pasca produksi yaitu proses evaluasi setelah sebuah program udah selsai di siarkan kepada pendengar.
Item Type: | Thesis (undergraduate) | |||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Contributors: |
|
|||||||||
Uncontrolled Keywords: | Manajemen Produksi, Program Inspirasi Siang, Radio | |||||||||
Subjects: | 300 Ilmu Sosial > 380 Commerce, Komunikasi & Transportasi | |||||||||
Divisions: | Fakultas Agama Islam > Komunikasi dan Penyiaran Islam > Laporan Tugas Akhir | |||||||||
Depositing User: | Ani Susilawati | |||||||||
Date Deposited: | 18 Jul 2023 02:12 | |||||||||
Last Modified: | 18 Jul 2023 02:12 | |||||||||
URI: | http://repository.ummat.ac.id/id/eprint/7152 |
Actions (login required)
View Item |