ANALISIS PERFORMANSI MESIN PENEPUNG KULIT MANGGIS TIPE VERTIKAL

Ningsih, Ningsih (2021) ANALISIS PERFORMANSI MESIN PENEPUNG KULIT MANGGIS TIPE VERTIKAL. undergraduate thesis, Universitas Muhammadiyah Mataram.

[img] Text
COVER-BAB III_NINGSIH_NIM 317120043_TP.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB IV_NINGSIH_NIM 317120043_TP.pdf
Restricted to Registered users only

Download (204kB) | Request a copy
[img] Text
BAB V-LAMPIRAN_NINGSIH_NIM 317120043_TP.pdf

Download (624kB)
[img] Text (similarity check)
49% ANALISIS_PERFORMANSI_MESIN_PENEPUNG_KULIT_MANGGIS_.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (5MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui mekanisme kerja mesin penepung kulit buah manggis tipe vertikal, untuk mengetahui kapasitas produksi hasil analisis performansi mesin penepung kulit buah manggis tipe vertikal, untuk mengetahui kebutuhan daya listrik hasil analisis performansi mesin penepung kulit buah manggis tipe vertikal, untuk mengetahui efisiensi mesin hasil analisis performansi mesin penepung kulit buah manggis tipe vertikal. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode Eksperimental dengan melakukan pecobaan di Lab Bengkel Pertanian. Rancangan yang digunakan adalah Rancangan Acak Lengkap yang terdiri atas 3 perlakuan dengan menggunakan mesin penepung kulit buah manggis tipe vertikal dengan variasi beban yaitu, P1 = Beban 50 gram, P2 = Beban 100 gram, P3 = Beban 150 gram dengan menggunakan Putaran 1400 rpm. Masing-masing perlakuan diulang 3 kali ulangan sehingga mendapatkan 9 unit percobaan.data hasil penelitian dianalisis menggunakan variasi beban (table Anova) pada taraf 5 % dan apabila ada perlakuan yang berpengaruh secara nyata maka dilakukan uji lanjut dengan menggunakan Uji Beda Nyata (BNJ) pada taraf nyata 5 %. Hasil Analisis dan penelitian menunjukan bahwa mekanisme kerja mesin menggunakan motor listrik sebagai penggerak, kapasitas penepungan kulit manggis paling tinggi pada P3 yaitu 177.80 gram/detik dan yang paling rendah pada P1 80.82 gram/detik, Penggunaan kebutuhan daya listrik paling tinggi pada P3 0.17 watt dan penggunaan daya listrik terendah P1 yaitu 0.09 watt dan Efisiensi mesin pada P1, P2 dan P3 sama yaitu sebesar 53.33 %.

Item Type: Thesis (undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
ReviewerSuwati, Suwatinidn0823075801
ReviewerRidho, Rosyidnidn0817059202
Uncontrolled Keywords: Performansi, Mesin Penepung, Kulit Buah Manggis
Subjects: 600 Teknologi dan Ilmu Terapan > 630 Pertanian & Ilmu Berkaitan > 630.7 Pendidikan Pertanian, Riset Penelitian Pertanian
Divisions: Fakultas Pertanian > Teknik Pertanian > Laporan Tugas Akhir
Depositing User: NINGSIH NINGSIH
Date Deposited: 29 Sep 2021 07:19
Last Modified: 29 Sep 2021 07:19
URI: http://repository.ummat.ac.id/id/eprint/3884

Actions (login required)

View Item View Item