STUDI PERBANDINGAN ANALISA STRUKTUR ATAP PADA BANGUNAN FUTSAL MENGGUNAKAN KUDA-KUDA DENGAN TIPE HOWE DAN TIPE RAFTER

MUHAMMAD, FARHAN ES (2021) STUDI PERBANDINGAN ANALISA STRUKTUR ATAP PADA BANGUNAN FUTSAL MENGGUNAKAN KUDA-KUDA DENGAN TIPE HOWE DAN TIPE RAFTER. undergraduate thesis, Universitas Muhammadiyah Mataram.

[img] Text
cover-bab 3.pdf

Download (2MB)
[img] Text
bab 4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (483kB) | Request a copy
[img] Text
bab 5-lampiran.pdf

Download (264kB)
[img] Text
similarity chack.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (35MB) | Request a copy

Abstract

Lapangan futsal ialah suatu sarana olah raga yang strukturnya terdiri dari baja, tak terkecuali pada truktur atap. Pada dasarnya struktur atap pada lapangan futsal memiliki keseragaman baik dari bentang hingga tipe kuda-kuda yang digunakan yaitu Rafter dengan penampang WF, namun tidak banyak ditemukan tipe-tipe lain di setiap tempat, oleh karena itu penulis ingin mengetahui apakah kuda-kuda dengan tipe lain dapat di gunakan dengan bentang jauh lebih panjang dari lapangan futsal pada umumnya, seperti halnya tipe Howe dengan bentang 20 m yang penulis gunakan sebagai bahan perbandingan. Metode yang digunakan yaitu metode LRFD (Load and Resistance Factor Design) adalah suatu metode yang didasari oleh konsep keadaan batas dimana keadaan batas tersebut dicapai melalui proses interaksi antara faktor kelebihan beban dan berkurangnya kekuatan material. Berdasarkan hasil perbandingan kedua struktur kuda-kuda dengan bentang 20 m, maka didapatkan hasil tegangan yang terjadi sebesar 26.025 Mpa untuk kuda-kuda tipe Howe, sementara untuk kuda-kuda tipe Rafter sebesar 28.999 Mpa. Maka kuda-kuda tipe Howe lebih aman di banding tipe Rafter karna memiliki tegangan yang jauh lebih kecil.

Item Type: Thesis (undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
Thesis advisorMAYA, SARIDEWI PASCANAWATYnidn0820098001
Thesis advisorHENI, PUJIASTUTInidn082808720
Uncontrolled Keywords: Struktur kuda-kuda, batang tarik, batang tekan
Subjects: 600 Teknologi dan Ilmu Terapan > 624 Teknik Sipil
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Sipil > Laporan Tugas Akhir
Depositing User: Muhammad Farhan ES
Date Deposited: 01 Oct 2021 07:37
Last Modified: 01 Oct 2021 07:38
URI: http://repository.ummat.ac.id/id/eprint/3683

Actions (login required)

View Item View Item