INOVASI MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS KOMIK UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN KONSEP IPA FISIKA MATERI TATA SURYA KELAS VII

ALFIATI, ALFIATI (2021) INOVASI MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS KOMIK UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN KONSEP IPA FISIKA MATERI TATA SURYA KELAS VII. undergraduate thesis, Universitas Muhammadiyah Mataram.

[img] Text
cover bab 1-3 (1).pdf

Download (2MB)
[img] Text
BAB IV (1).pdf
Restricted to Registered users only

Download (990kB) | Request a copy
[img] Text
BAB V (1).pdf

Download (3MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan menghasilkan produk media pembelajaran komik agar mempermudah siswa untuk meningkatkan pemahaman konsep pada materi IPA tentang TATA SURYA di kelas VII dan dapat membantu guru dalam mempermudah proses belajar. Adapun jenis penelitian adalah pengembangan. Tempat penelitian SMPN 5 Komodo. Penelitian dilakukan oleh penulis. Reseacrh and Development (R&D) dengan menggunakan model Brog & Gall yang dilakukan dengan tujuh tahap, yaitu potensi dan masalah, mengumpulkan data, desain produk, validasi desain terdiri dari beberapa ahli, yaitu ahli media, ahli materi, ahli bahasa dan pendidik, revisi desain, dilakukan uji coba skala kecil dan uji coba skala besar dan revisi produk. Dapat disimpulkan bahwa media pembelajaran komik Tata surya memperoleh nilai dari ahli media 85,00% dengan kriteria sangat layak, memperoleh nilai dari ahli materi 85,05%, dan memperolehan nilai dari ahli bahasa 86,06 %. Dengan kriteria sangat layak, rata-rata penilaian pendidik memperoleh nilai 95,00% dan respon peserta didik kelas VII B pada tahap uji kelompok kecil memperoleh nilai sebesar 89,05% dan uji kelompok besar dari kelas VII A memperoleh nilai 83,06% dengan kriteria sangat layak. Media pembelajaran komik layak digunakan sebagai media pembelajaran.

Item Type: Thesis (undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
ReviewerLinda, Sekar Utaminidn0817088304
ReviewerIslahudin, Islahudinnidn0810108301
Uncontrolled Keywords: Kata kunci : pemahaman konsep, pengembangan, model Brog & Gall, Tata surya
Subjects: 000 Karya Umum > 001 Pengetahuan
000 Karya Umum > 001 Pengetahuan > 001.4 Riset; Metode Statistik > 001.42 Metode Riset
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Fisika > Laporan Tugas Akhir
Depositing User: Muhammad Soadikin
Date Deposited: 24 Feb 2022 07:18
Last Modified: 24 Feb 2022 07:18
URI: http://repository.ummat.ac.id/id/eprint/2499

Actions (login required)

View Item View Item