HENDRA, HENDRA (2021) POLA DISTRIBUSI AIR IRIGASI BENDUNGAN TANJU DI KABUPATEN DOMPU NUSA TENGGARA BARAT. undergraduate thesis, Universitas Muhammadiyah Mataram.
Text
COVER - BAB III.pdf Download (2MB) |
|
Text
BAB IV.pdf Restricted to Registered users only Download (677kB) | Request a copy |
|
Text
BAB V - LAMPIRAN.pdf Download (2MB) |
Abstract
Air merupakan salah satu sumber kebutuhan untuk keperluan manusia untuk kebutuhan minum dll, air juga digunakan untuk meningkatkan produktifitas hasil pertanian, yaitu dengan cara membangun saluran irigasi untuk penyedian dan pengaturan airirigasi. Irigasi adalah upaya mengatur air irigasi dan pembuanganya termasuk kegiatan membuka dan menutup pintu bangunan irigasi. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui kondisi saluran irigasi di bendungan tanju dan mengetahui pola distribusi air di bendungan tanju. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif kualitatif dengan pendekatan survei atau wawancara. Parameter penelitian berupa kondisi saluran irigasi, dan pola ditribusi air irigasi bendungan tanju. Hasil penelitian menunjukkan Kondisi saluran irigasi banyak yang rusak sehingga terjadi kehilangan air dan mengakibatkan menurun kecepatan air yang terhambat pada kualitas dan kuantintas air juga menurun. Hal ini berdampak buruk pada saat penyaluran air di petak persawahan petani, apalagi lahan – lahan yang jauh dari saluran irigasi akan menjadi kekurangan air. Sehingga Untuk menggunakan air maka pola pemberian air irigasi dilakukan secara serentak yang di alirkan secara terus menerus dengan teknik grafitasi ke petak-petak sawah diseluruh area irigasi dan pintu sadap. Pengelolaan irigasi yang dilakukan oleh petugas P3A belum optimal. Karena masih ada beberapa petugas yang masih lalai dalam menjalankan tugasnya, masih ada beberapa saluran irigasi yang kurang perawatan, kebersihannya masih kurang terjaga yang dapat menyebabkan tersumbatnya saluran irigasi.
Item Type: | Thesis (undergraduate) | |||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Contributors: |
|
|||||||||
Uncontrolled Keywords: | Bendungan, Irigasi, Pola Distribusi | |||||||||
Subjects: | 600 Teknologi dan Ilmu Terapan > 630 Pertanian & Ilmu Berkaitan > 630.7 Pendidikan Pertanian, Riset Penelitian Pertanian | |||||||||
Divisions: | Fakultas Pertanian > Teknik Pertanian | |||||||||
Depositing User: | HENDRA HENDRA | |||||||||
Date Deposited: | 23 Mar 2021 01:24 | |||||||||
Last Modified: | 23 Mar 2021 01:24 | |||||||||
URI: | http://repository.ummat.ac.id/id/eprint/2368 |
Actions (login required)
View Item |