PRILAKU POLITIK ELIT MUHAMMADIYAH DALAM PILKADA NTB 2018 ( Studi Kasus PWM NTB )

SAMSUL, HADI (2019) PRILAKU POLITIK ELIT MUHAMMADIYAH DALAM PILKADA NTB 2018 ( Studi Kasus PWM NTB ). undergraduate thesis, Universitas Muhammadiyah Mataram.

[img] Text
COVER-BAB III.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (599kB) | Request a copy
[img] Text
BAB V.pdf

Download (645kB)

Abstract

Tujuan Penelitian ini adalah untuk mengetahui Prilaku elite politik Muhammadiyah Ssebagai elite agama di NTB dan faktor apa saja yang mempengaruhi pilihan elite muhammadiyah dalam pilkada NTB tahun 2018. Penelitian ini dilaksanakan di Pengurus Wilayah Muhammadiyah NTB dengan menggunakan metode analisis deskriptif kualitatif. Penulis menyajikan data dalam bentuk deskripsi berupa teks naratif, kata-kata, ungkapan, pendapat dan gagasan yang dikumpulkan oleh peneliti dari berbagai sumber. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Pengurus wilayah muhammadiyah NTB menentukan Pilihnya pada Saat Pilkada NTB 2018 Berdasarkn dari bebrapa aspek, antara lain kepentingan yang sama berupa Visi Misi, program pasangan calon Gubernur NTB, Kesamaan Ideologi juga menjadi salah satu faktor para elite Muhammdiyah dalam menentukan Pilihanya Seperti kesaman Agama karna ini di sebabpkan oleh organisasi muhammadiyah adalah organisasi Islam. dan Faktor ekonomi untuk kesahjraan masarakat NTB yang sesuai dengan cita cita Muhammadiyah. Adapun aspek yang tidak di gunakan dalam Menentukan Pilihan oleh elite muhammadiyah adalah tidak mementingkan golonganya sendiri atau sesama kader perserikatan karna elite muhmmadiyah lebih mementingkan Figur yang tepatat untuk Memimpin NTB.

Item Type: Thesis (undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
Thesis advisorDEDY, ISWANTOnidn0818087901
Thesis advisorAYATULLAH, HADInidn0816057902
Uncontrolled Keywords: Prilaku, Politik, Elite
Subjects: 300 Ilmu Sosial > 320 Ilmu Politik
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Ilmu Pemerintahan > Laporan Tugas Akhir
Depositing User: Ridwan Ridwan
Date Deposited: 04 Dec 2019 03:15
Last Modified: 05 Jul 2021 07:42
URI: http://repository.ummat.ac.id/id/eprint/232

Actions (login required)

View Item View Item