MUARIF, MUARIF (2021) PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN BOX CUACA PADA TEMA V KELAS III SD. undergraduate thesis, Universitas Muhammadiyah Mataram.
Text
COVER-BAB III.pdf Download (1MB) |
|
Text
BAB IV.pdf Restricted to Registered users only Download (466kB) | Request a copy |
|
Text
BAB V-LAMPIRAN.pdf Download (20MB) |
Abstract
Latar belakang yang menjadi penelitian adanya pengembangan media merupakan faktor yang akan mempengaruhi proses pembelajaran dan mengajar sehinga lebih efektif dan menarik. Kemudian penelitian ini bertujuan utuk mengetahui kelayakan dan kepraktisan media pembelajaran Box Cuaca yang di kembangkan pada klas 3 SD Negeri 2 Kuranji. Penelitian yang di lakukan oleh peneliti adalah penelitian pengembangan dengan menggunakan media box cuaca. Penelitian ini di lakukan SD Negeri 2 Kuranji, untuk mendapatkan hasil falidasi ahli media, materi dan respon peserta Didik. Dalam pengumpulan data yang dilakukan oleh peneliti menggunakan angket falidasi materi, media dan respon peserta didik. Hasil peneloitian ini dapat di paparkan beberapa tahap langkah-langkah dengan menggunakan model ADDIE yang terdiri dari beberapa tahapan, yaitu : (1) Analysis; (2) Design; (3) Development; (4) Implementation; (5) Evaluation. Media pembelajaran Box Cuaca yang validadi oleh ahli media dan ahli matei yang di lakukan 2 Dosen dan 3 Guru pada validasi ahli materi denga perolehan presentase 88%, dengan kategori Sangat Valid. Ahli media dengan perolehan presentas 88,80%, dengan kategori Sangat Valid. Dan Respon peserta Didik pada uji kepraktisan media pembelajaran Box Cuaca dengan presentasa 82,30 dengan kategori Sangat Praktis
Item Type: | Thesis (undergraduate) | |||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Contributors: |
|
|||||||||
Uncontrolled Keywords: | Pengembangan, Media, Pembelajaran Box Cuaca | |||||||||
Subjects: | 300 Ilmu Sosial > 372 Pendidikan Dasar | |||||||||
Divisions: | Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD) | |||||||||
Depositing User: | MUARIF MUARIF | |||||||||
Date Deposited: | 19 Mar 2021 02:53 | |||||||||
Last Modified: | 19 Mar 2021 02:53 | |||||||||
URI: | http://repository.ummat.ac.id/id/eprint/2184 |
Actions (login required)
View Item |