Elmiati, Juliani (2019) Pengaruh Granul Daun Binahong (Anredera cordifolia Ten.) Terhadap Penambahan Bobot Ayam Broiler (Gallus Gallus Domestica sp). undergraduate thesis, ["eprint_fieldopt_institution_Universitas Muhammadiyah Mataram" not defined].
Text
BAB IV.pdf Restricted to Registered users only Download (224kB) | Request a copy |
|
Text
CAVER-BAB III.pdf Download (822kB) |
|
Text
BAB V-LAMPIRAN.pdf Download (514kB) |
Abstract
Binahong (Anredera cordifolia Ten.) merupakan tanaman yang memiliki banyak kandungan protein yang berkhasiat sebagai antigen dalam memacu pembentukan antibody juga menstimulasi produksi nitrit oksidasi yang sangat penting untuk produksi hormon pertumbuhan sehingga.Dalammengoptimalkan penggunaan pakan, perlu dilakukan suatu formulasi sediaan yaitu Granul.Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pemberian granul daun Binahong (Anredera cordifolia Ten) pada penambahanbobot ayam Broiler (Gallus gallus domestica sp). Penelitian ini menggunankan desain penelitian True Experimental Design With Pretest And Postest control. Digunakan hewan uji Ayam broiler sebanyak 25 ekor yang dibagi menjadi 5 kelompok berupa 2 kelompok kontrol dan 3 kelompok perlakuan. Hasil penelitian menunjukkan pakan konvensional didapatkan berat rata –rata sebesar 1,51 kg, pakan binahong 6% rata-rata sebesar 1,40 kg, pakan binahong 4% rata-rata sebesar 1,38 kg, pakan binahong 2% rata-rata sebesar 1,36 kg dan pakan jagung rata-rata sebesar 1,35 kg. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa pakan konvensioanal lebih berat dibanding pakan jagung, binahong 2%, binahong 4% dan binahong 6%. Kata kunci : Daun binahong (Anredera cordifolia Ten), penambahanbobot ayam Broiler (Gallus gallus domestica sp).
Item Type: | Thesis (undergraduate) | |||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Contributors: |
|
|||||||||
Uncontrolled Keywords: | Repository UMMAT | |||||||||
Subjects: | 600 Teknologi dan Ilmu Terapan > 615 Farmakologi dan Terapi Farmakologi > 615.3 Obat-obatan Organik | |||||||||
Divisions: | Fakultas Ilmu Kesehatan > D3 Farmasi | |||||||||
Depositing User: | Wahyuni Wahyuni | |||||||||
Date Deposited: | 02 Dec 2019 04:02 | |||||||||
Last Modified: | 02 Dec 2019 04:02 | |||||||||
URI: | http://repository.ummat.ac.id/id/eprint/167 |
Actions (login required)
View Item |