Roy Maulana, Ansori (2019) STUDI KETERSEDIAAN SUMBER AIR BERSIH UNTUK PEMENUHAN KEBUTUHAN RUMAH TANGGA DI DESA RANGGAGATA KECAMATAN PRAYA BARAT DAYA KABUPATEN LOMBOK TENGAH. undergraduate thesis, Universitas Muhammadiyah Mataram.
Text
BAB V.pdf Download (252kB) |
|
Text
CAVER-BAB III.pdf Download (1MB) |
|
Text
BAB IV.pdf Restricted to Registered users only Download (775kB) | Request a copy |
Abstract
Air merupakan sumber daya alam yang sangat penting dan mutlak diperlukan oleh makhluk hidup, baik manusia, hewan, dan juga tumbuhan. Bagi manusia, air digunakan untuk aktivitas metabolisme pelarut mineral/kimia, pelapuk mineral, dan mengimbangi penguapan, Selain itu air juga digunakan dalam proses kehidupan manusia untuk kebutuhan sehari hari seperti keperluan rumah tangga, keperluan industri, keperluan pertanian, keperluan pertambangan, dan sebagainya. Rumusan masalah yang diangkat dalam penelitian ini adalah : ( 1 ) Bagaimana ketersediaan sumber air bersih yang digunakan penduduk untuk memenuhi kebutuhan rumah tangga di Desa Ranggagata Kecamatan Praya Barat Daya Kabupeten Lombok Tengah, ( 2) Bagaimana upaya yang dilakukan oleh masyarakat untuk menanggulangi kekurang air bersih di Desa Ranggagata Kecamatan Praya Barat Daya Kabupaten LombokTengah. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode penelitian kualitatif,Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan Observasi,Wawancara dan Dukumentasi.Untuk menganalisis data, peneliti menggunakan model interaktif analisis dengan reduksi yaitu merangkum/meringkas data,display yaitu menyajikan data yang telah dirangkum yang berupa tabel dan deskripsi dan menarik kesimpulan. Hasil penelitian penelitian menyatakan bahwa : (1) Studi ketersediaan sumber air bersih untuk pemenuhan kebutuhan rumah tangga a) Ketersediaan Air bersih Penduduk Desa Ranggagata b) Jumlah Penduduk Yang Memanfaatkan Sumber Air Dari Sumur Gali. Berdasarkan hasil dan pembahasan dapat disimpulkan bahwa ketersediaan air bersih di desa Ranggagata sudah mengupayakan semaksimal mungki supaya di tahun 2020 sudah terpenuhi.(2) Upaya dalam menanggulangi kekurangan air bersih di Desa Ranggagata di antaranya. a)Membuatkan sumur bor di setiap masing-masing Dusun. b) Penyuluhan Dari Aparat Pemerintah Dalam Menanggulangi Kekurangan Air Bersih. Berdasakan hasil dan pembahasan dapat disimpulkan bahwa upaya dalam
Item Type: | Thesis (undergraduate) | |||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Contributors: |
|
|||||||||
Uncontrolled Keywords: | Repository UMMAT | |||||||||
Subjects: | 300 Ilmu Sosial > 370 Pendidikan | |||||||||
Divisions: | Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Bahasa Dan Sastra Indonesia > Laporan Tugas Akhir | |||||||||
Depositing User: | Wahyuni Wahyuni | |||||||||
Date Deposited: | 30 Nov 2019 03:49 | |||||||||
Last Modified: | 05 Jul 2021 03:10 | |||||||||
URI: | http://repository.ummat.ac.id/id/eprint/136 |
Actions (login required)
View Item |