AYU, WULANDARI (2020) PENGARUH LOKASI DAN HARGA TERHADAP MINAT BELI KONSUMEN DI COFFEE SHOP WARPINDO (study kasus coffee shop warpindo). undergraduate thesis, Universitas Muhammadiyah Mataram.
Text
COVER-BAB123.pdf Download (1MB) |
|
Text
BAB IV.pdf Restricted to Registered users only Download (421kB) | Request a copy |
|
Text
BAB V-DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (2MB) |
Abstract
Penelitian ini berjudul “Pengaruh Lokasi Dan Harga Terhadap Minat Beli Konsumen Di Coffee Shop Warpindo (Study Kasus Coffee Shop Warpindo)”. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: 1. pengaruh lokasi dan harga di coffee shop Warpindo berpengaruh terhadap minat beli konsumen. 2. Pengaruh lokasi terhadap minat beli konsumen di coffee shop Warpindo. 3. Pengaruh harga terhadap minat beli konsumen di coffee shop Warpindo. Desain penelitian ini adalah penelitian survey atau wawancara dengan menggunakan motode penelitian kuantitatif.Populasi pada penelitian ini adalah para konsumen yang datang ke coffee shop Warpindo dengan jumlah sampel sebanyak 50 orang. Data dikumpulkan dengan kuesioner yang telah diuji validitas dan reabilitasnya, teknis analisis data yang digunakan adalah analisis regrensi berganda Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa : Hasil uji t (persial) menunjukkan bahwa variabel Harga (X2) dapat dilihat bahwa nilai signifikan yang diperoleh adalah sebesar 0,082 > 0,05 dan nilai t hitung (1,776) > t tabel (1,6231). Artinya, Pelayanan memberikan pengaruh yang signifikan terhadap Harga pada coffee shop Warpindo.Hasil uji F (simulative) menunjukkan bahwa apakah variabel bebas secara bersama-sama mempunyai pengaruh terhadap variabel independen.Diketahui signifikansi uji tersebut sebesar 0,000 yang berarti lebih kecil dari derajat kesalahan yaitu sebesar 5 %.Dari hasil uji F ini berarti H0 tidak berpengaruh dengan Lokasi dan Harga terhadap minat beli konsumen. Uji R diketahui nilai kofesien determinasinya atau R square adalah sebesar 0,537. Nilai R square 0,537 ini berasal dari pengkuadratan nilai koefisien korelasi atau “R”, yaitu 0,733× 0,733 = 0,537. Besarnya angka kofesien determinasi (R square) adalah 53,7%. Angka tersebut mengandung arti bahwa variabel Lokasi (X1) dan Harga (X2) secara simultan (bersama-sama) berpengaruh terhadap variabel Y sebesar 53,7%. Sedangkan sisanya (100% - 53,7% = 46,3% ) dipengaruhi oleh variabel-variabel lain yang tidak dimasukkan dalam penelitian ini.
Item Type: | Thesis (undergraduate) | |||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Contributors: |
|
|||||||||
Uncontrolled Keywords: | Lokasi, Harga, Minat Beli | |||||||||
Subjects: | 300 Ilmu Sosial > 300.6 Organisasi dan Manajemen di Bidang Ilmu Sosial 300 Ilmu Sosial > 330 Ekonomi |
|||||||||
Divisions: | Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Ilmu Administrasi Bisnis > Laporan Tugas Akhir | |||||||||
Depositing User: | Bahaudin Bahaudin | |||||||||
Date Deposited: | 18 Sep 2020 05:21 | |||||||||
Last Modified: | 14 Jun 2021 02:41 | |||||||||
URI: | http://repository.ummat.ac.id/id/eprint/1306 |
Actions (login required)
View Item |