MEKANISME KERJA BINA KELUARGA BALITA (BKB) DI DESA TELAGAWARU KECAMATAN LABUAPI KABUPATEN LOMBOK BARAT

Suratul, Aini (2019) MEKANISME KERJA BINA KELUARGA BALITA (BKB) DI DESA TELAGAWARU KECAMATAN LABUAPI KABUPATEN LOMBOK BARAT. undergraduate thesis, ["eprint_fieldopt_institution_Universitas Muhammadiyah Mataram" not defined].

[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy
[img] Text
COVER-BAB III.pdf

Download (7MB)
[img] Text
BAB V-LAMPIRAN.pdf

Download (11MB)

Abstract

Anak adalah manusia yang memiliki keterbatasan kemampuan, sehingga anak perlu mendapatkan pendampingan yang baik dari orang tua dan lingkungannya. Dalam melakukan pendampingan yang baik maka diperlukan pelatihan kepada orang tua tentang pengasuhan anak dengan benar. Dari hal tersebut pemerintah membentuk sebuah program yang disebut dengan Program Bina Keluarga balita. Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan Mekanisme Kerja Bina Keluarga Balita (BKB) Di Desa Telagawaru Kecamatan Labuapi. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kualitatif, dimana penelitian kualitatif bertujuan untuk mengungkapkan, sehingga lebih menekankan pada masalah proses dan makna dengan mendeskripsikan suatu masalah. Penelitian yang dilakukan bersifat deskriptif yaitu untuk menjelaskan dan menggambarkan kenyataan dari kajian yang diteliti atau penelitian yang dilakukan terhadap variabel mandiri atau tunggal, yaitu tanpa membuat perbandingan atau menghubungkan dengan variabel lainnya. Sedangkan teknik pengumpulan data yang digunakan adalah observasi, wawancara, studi kepustakaan dan dokumentasi dengan menggunakan data primer dan data skunder. Kemudian data primer dan data skunder diperoleh dari berbagai sumber seperti dari Petugas Penyuluh KB, Para Kader BKB, Peserta Program BKB, Kepala Desa dan lain-lain sepanjang informasi yang digali relavan dan variatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Mekanisme Kerja Bina Keluarga Balita (BKB) Di Desa Telagawaru Kecamatan Labuapi belum berhasil dilaksanakan, terlihat dengan jelas pula Mekanisme Kerja Bina Keluarga Balita (BKB) dari banyak faktor penghambat dalam proses pelaksanaannya selain itu materi-materi yang diberikan kepada orang tua peserta BKB selama penyuluhan belum diaplikasikan dalam membimbing anak-anak mereka, terutama ibu-ibu yang mempunyai balita 3-5 tahun. Namun dengan demikian, walaupun mereka sibuk diluar, mereka harus tetap memperhatikan tumbuh kembang anak-anaknya. Akan tetapi masih ada hal-hal yang perlu dikembangkan oleh para petugas dan kader BKB untuk meningkatkan kualitas program yang bermutu. kata Kunci: Mekanisme Kerja Bina Keluarga Balita (BKB) dan Keluarga Berencana (KB).

Item Type: Thesis (undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
ReviewerLalu, Tajuddin[email protected]
ReviewerMuhammad, ZainurrahmanUNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: Repopository Institusi UMMAT
Subjects: 300 Ilmu Sosial > 361 Permasalahan dan Kesejahteraan Sosial
300 Ilmu Sosial > 362 Kesejahteraan Sosial, Permasalahan dan Layanan Sosial
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Geografi
Depositing User: Wahyuni Wahyuni
Date Deposited: 28 Nov 2019 04:17
Last Modified: 28 Nov 2019 04:17
URI: http://repository.ummat.ac.id/id/eprint/89

Actions (login required)

View Item View Item