AKUNTABILITAS PELAYANAN PUBLIK DALAM PELAKSANAAN E-PROCUREMENT DI KOTA MATARAM (STUDI KASUS DI KANTOR LAYANAN PENGADAAN SECARA ELEKTRONIK (LPSE) KOTA MATARAM)

ISTI, MUTMAINAH (2021) AKUNTABILITAS PELAYANAN PUBLIK DALAM PELAKSANAAN E-PROCUREMENT DI KOTA MATARAM (STUDI KASUS DI KANTOR LAYANAN PENGADAAN SECARA ELEKTRONIK (LPSE) KOTA MATARAM). undergraduate thesis, Universitas Muhammadiyah Mataram.

[img] Text
COVER - BAB III.pdf

Download (3MB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (793kB) | Request a copy
[img] Text
BAB V - LAMPIRAN.pdf

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini dengan tujuan untuk mengetahui bagaimanakah Implementasi Akuntabilitas Pelayanan Publik dalam pelaksanaan E-Procurement di Kantor Layanan Pengadaan secara Elektronik (LPSE) di Kota Mataram. Jenis penelitian ini yaitu kualitatif deskripstif, Pemilihan informan penelitian ini dilakukan dengan tehnik purposive sampling dengan dua orang Kasubag Pengelola Sistem Informasi Barang dan Jasa dan Kepala Bagian Layanan Pengadaan sebagai key informan, Sumber data dalam penelitian ini menggunakan data primer dan sekunder, untuk metode pengumpulan data yang digunakan yaitu observasi, dokumuentasi, dan wawancara. Yang menjadi informan kunci dalam penelitian ini adalah. informan penelitian ini adalah Staf Pendukung Adm. Sistem Informasi, Pengguna Anggaran, Penjabat Pembuat Komitmen, Pokja ULP, Panitia Penerima Hasil Pekerjaan, Kontraktor dan Masyarakat. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa akuntabilitas pelayanan publik dalam Pelaksanaan E-Procurement Di Kota Mataram memberikan hal yang positif atau sehat karna diterapkan dengan prinsip good governance yang dimana memiliki banyak kesamaan dalam prinsipnya juga, adanya E-Procurement karna ingin mewujudkan good governance yang maksimal, dapat dilihat dari terwujudnya sistem yang akuntabilitas dalam pelaksanaan barang atau jasa di LPSE Kota Mataram. (1). Adanya E-Procurement ini bisa memanilisir atau mengurangi adanya kecurangan atau penipuan didalam proses pengadaan barang dan jasa karna sistem nya secara terbuka. begitu juga dengan adanya E-Procurement ini juga untuk membantu pemerintah dalam melaksanakan Good governance yang dimana prinsip E-Procurement sama dengan prinsip Good governance. sebelum diberlakukannya E-Procurement sangat tidak efisien dan efektif, sekarang sudah menjadi lebih mudah dan transparan terbukti dengan berjalan lancarnya E-Procurement yang sangat efisien. (2). LPSE Kota Mataram juga akan melakukan upaya untuk mencoba memperbaiki beberapa hambatan agar tetap berjalan lancar, agar LPSE Kota Mataram agar dapat terlaksana proses pengadaan barang dan jasa yang benar dan baik. Sejauh ini proses pengadaan di Kota Mataram sangat efisien juga efektif karna langsung menanggapi atau respon jika ada masalah, dan langsung dari pusat yang menerima kritikan itu dan pusat yang melaporkan ke pihak LPSE Kota Mataram, untuk mempermudah mengetahui apa saja hambatan tersebut.

Item Type: Thesis (undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
Thesis advisorABDURRAHMAN, ABDURRAHMANnidn0804116101
Thesis advisorBAIQ REINELDA, TRI YUNARNInidn0807058301
Uncontrolled Keywords: E-Procurement, Akuntabilitas, Pelayanan Publik.
Subjects: 300 Ilmu Sosial > 353 Administrasi Negara yang Membawahi Bidang Khusus, Departemen
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Ilmu Administrasi Publik > Laporan Tugas Akhir
Depositing User: ISTI MUTMAINAH
Date Deposited: 08 Mar 2021 08:39
Last Modified: 23 Jun 2021 02:13
URI: http://repository.ummat.ac.id/id/eprint/1838

Actions (login required)

View Item View Item