METODE DAKWAH USTADZ- USTADZ SALAFIYAH DALAM MENGINTERNALISASIKAN NILAI- NILAI KEISLAMAN MELALUI PENGAJIAN RUTIN DI MASJID PONDOK PESANTREN ABU HURAIRAH MATARAM 2020

DIMAS, ARIFIN (2020) METODE DAKWAH USTADZ- USTADZ SALAFIYAH DALAM MENGINTERNALISASIKAN NILAI- NILAI KEISLAMAN MELALUI PENGAJIAN RUTIN DI MASJID PONDOK PESANTREN ABU HURAIRAH MATARAM 2020. undergraduate thesis, Universitas Muhammadiyah Mataram.

[img] Text
COVER- BAB III.pdf

Download (505kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (117kB) | Request a copy
[img] Text
BAB V-lampiran.pdf

Download (200kB)

Abstract

ABSTRAK METODE DAKWAH USTADZ- USTADZ SALAFIYAH DALAM MENGINTERNALISASIKAN NILAI- NILAI KEISLAMAN MELALUI PENGAJIAN RUTIN DI MASJID PONDOK PESANTREN ABU HURAIRAH MATARAM 2020. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Metode Dakwah Ustadz- ustadz Salafiyah Dalam Menginternalisasikan Nilai- Nilai Keislaman Melalui Pengajian Rutin Di Masjid Pondok Pesantren Abu Hurairah Mataram 2020. Pondok Pesantren Abu Hurairah mataram memiliki ustadz- ustadz (para ustadz) yang memberikan pengajian secara rutin di pondok pesantren Abu hurairah mataram untuk menginternalisasikan nilai- nilai keIslaman kepada jamaah di mataram.Dalam penelitian ini, peneliti menggunakan metode penelitian kualitatif deskriptif, dimana peneliti mendapatkan data dengan menggunakan kajian lapangan, sehingga peneliti juga dapat mengenali subjek dan merasakan apa yang terjadi, sehingga tujuan penelitian ini adalah mendapatkan gambaran rinci dari fenomena yang diteliti.Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa. Terkait dengan respon jamaah terhadap dakwah ustadz- ustadz salafiyah pondok pesantren Abu hurairoh mataram beberapa tanggapan msyarakat yang merasakan dampak positif dengan adanya kajian rutin tersebut. Metode dakwah Ustadz- ustadz Salafiyah memiliki dua garis besar yaitu metode dakwah secara umum dalam bentuk pola seperti mengadakan halaqoh majelis ilmu, dauroh, mendirikan yayasan, mendirikan media siaran dakwah dan secara khusus dalam bentuk pelaksanaan pengajian rutin dengan pemateri dan materi yang sudah terjadwal rapi. Kata kunci: Metode, Dakwah, Ustadz- ustadz, Salafiyah, Pondok Pesantren, Internalisasi, Nilai- Nilai, Keislaman.

Item Type: Thesis (undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
ReviewerABDUL, WAHABNIDN0812086701
ReviewerSUKARTA, SUKARTANIDN0817088404
Uncontrolled Keywords: Metode, Dakwah, Ustadz- ustadz, Salafiyah, Pondok Pesantren, Internalisasi, Nilai- Nilai, Keislaman.
Subjects: 200 Agama > 2X0 Islam Umum
300 Ilmu Sosial > 384 Penyiaran Radio
Divisions: Fakultas Agama Islam > Komunikasi dan Penyiaran Islam
Depositing User: Mariana Rahmawati
Date Deposited: 24 Sep 2020 02:54
Last Modified: 24 Sep 2020 02:54
URI: http://repository.ummat.ac.id/id/eprint/1408

Actions (login required)

View Item View Item