ANALISIS PENERAPAN SISTEM MANAJEMEN KESEHATAN DAN KESELAMATAN KERJA PADA KEGIATAN PEMBUATAN JALAN MENUJU AREA TAMBANG PT. SUMBAWA TIMUR MINING OLEH PT. ASKIMAH CIWI MANDIRI DI KECEMATAN HU’U KABUPATEN DOMPU

M. SANDI, RAMADHAN (2025) ANALISIS PENERAPAN SISTEM MANAJEMEN KESEHATAN DAN KESELAMATAN KERJA PADA KEGIATAN PEMBUATAN JALAN MENUJU AREA TAMBANG PT. SUMBAWA TIMUR MINING OLEH PT. ASKIMAH CIWI MANDIRI DI KECEMATAN HU’U KABUPATEN DOMPU. undergraduate thesis, Universitas Muhammadiyah Mataram.

[img] Text
COVER - DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB) | Request a copy
[img] Text
SIMILARITY CEK SANDI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (940kB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis penerapan Sistem Manajemen Keselamatan dan Kesehatan Kerja (SMK3) pada kegiatan pembangunan jalan menuju area tambang PT. Askimah Ciwi Mandiri (ACM) di Kecamatan Hu’u, Kabupaten Dompu. Metode penelitian yang digunakan adalah deskriptif kualitatif dengan teknik pengumpulan data melalui observasi lapangan, wawancara, dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa, inspeksi pelaksanaan K3 terkait penggunaan APD di perusaan dilakukan dengan pengecekkan langsung di lapangan dan pelaporan penggunaan APD. Temuan hasil pengamatan pelaksaan K3 di lapangan adalah berupa ketidakdisiplinan sebagai karyawan dalam penggunaan APD, kurang memadainya rambu-rambu di area terpencil, dokumentasi hasil inspeksi tidak teritegritas digital dan Sebagian pelapor belum mengetahui alur pelaporan insisden . Penerapan K3 di perusahaan secara umum sudah baik, terlihat dari pelatihan yang rutin, ketersediaan dan penggunaan APD, sistem pelaporan, evaluasi, sosialisasi, serta dalam tindak lanjut risiko, sudah berjalan sebagaimana semestinya.

Item Type: Thesis (undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
Thesis advisorSYAMSUL, HIDAYATnidn0815118402
Thesis advisorMELINDA, DWI ERINTINAnidn0802059401
Uncontrolled Keywords: SMK3, Keselamatan dan Kesehatan Kerja, Pembangunan Jalan, Pertambangan
Subjects: 600 Teknologi dan Ilmu Terapan > 622 Teknik Tambang dan Teknik Pertambangan
Divisions: Fakultas Teknik > D3 Teknik Pertambangan > Laporan Tugas Akhir
Depositing User: M. Sandi Ramadhan
Date Deposited: 06 Oct 2025 06:27
Last Modified: 06 Oct 2025 06:27
URI: http://repository.ummat.ac.id/id/eprint/13697

Actions (login required)

View Item View Item