PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DALAM PENGEMBANGAN BADAN USAHA MILIK DESA (BUMDES) (STUDY KASUS PEMBANGUNAN SUMBER DAYA MASYARAKAT MELALUI PEREKONOMIAN KREATIF DI DESA DULOLONG KECAMATAN ABAL KABUPATEN ALOR 2018)

IRWAN, RASANG (2020) PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DALAM PENGEMBANGAN BADAN USAHA MILIK DESA (BUMDES) (STUDY KASUS PEMBANGUNAN SUMBER DAYA MASYARAKAT MELALUI PEREKONOMIAN KREATIF DI DESA DULOLONG KECAMATAN ABAL KABUPATEN ALOR 2018). undergraduate thesis, Universitas Muhammadiyah Mataram.

[img] Text
cover-bab-3.pdf

Download (2MB)
[img] Text
bab-4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
bab-5-lampiran.pdf

Download (502kB)

Abstract

BUMDes dibuat sebagai upaya peningkatan kesejahteraan masyarakat lokal desa, kondisi perekonomian dan Pendapatan Asli Desa (PAD), pengolahan potensi desa, dan (sumber daya manusia dan sumber daya alam) sesuai dengan kebutuhan masyarakat desa. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pemberdayaan masyarakat dalam pengembangan Badan Usaha Milik Desa (BUMDes). Penelitian ini adalah penelitian deskriptif kualitatif. Metode pengumpulan data adalah dengan observasi, wawancara, dokumentasi. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa usaha yang dikelola BUMDes Dulolong adalah kain tenun, kue rambut dan kerajinan mebel bambu (kursi dan meja). BUMDes Desa Dulolong yang memberdayakan masyarakat adalah PAMDes. Peran dan kontribusi BUMDES Dulolong dalam mensejahterakan masyarakat telah dirasakan dengan adanya unit-unit usaha, namun belum maksimal. Permasalahan yang dihadapi BUMDes dalam beroperasional begitu ragam. Hal ini disebabkan oleh beberapa faktor seperti BUMDes Dulolong belum memiliki aturan atau AD/ART, masyarakat kurang memiliki pemahaman tentang BUMDes, adanya ragam penyakit sosial masyarakat, dan adanya dobel profesi pengelola BUMDes. Jadi, sangat penting peran dan kontribusi BUMDes dalam memajukan desa khusunya di desa Dulolong Kecamatan Alor Barat Laut Kabupaten Alor.

Item Type: Thesis (undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
Thesis advisorMINTASRIHARDI, MINTASRIHARDInidn0830016101
Thesis advisorYUDHI, LESTANATAnidn0827118801
Uncontrolled Keywords: Pemberdayaan, Badan Usaha Milik Desa, Ekonomi
Subjects: 300 Ilmu Sosial > 330 Ekonomi
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Ilmu Pemerintahan > Laporan Tugas Akhir
Depositing User: Wahyuni Wahyuni
Date Deposited: 17 Sep 2020 04:15
Last Modified: 24 Jun 2021 04:24
URI: http://repository.ummat.ac.id/id/eprint/1269

Actions (login required)

View Item View Item